Konferensi Internasional ICLLE-6 Departemen Basindoda FBS UNP Resmi Dibuka Dekan

PADANG - Konferensi Internasional ICLLE-6 (International Conference Language, Literature and Education) Departemen Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Padang secara resmi dibuka oleh Dekan pada Rabu (9/10) pagi di Auditorium Kampus UNP Air Tawar Padang.